DAERAH  

Tingkatkan Kompetensi, Workshop IKM di SMA Negeri 1 Air Putih

Foto: Kepala SMA Negeri 1 Air Putih, Raja Ade Safri Pane SPd MPd, Kasi SMA PK Cabdis Kisaran Tengku Mhd Husyairi S STP dan Narasumber Drs Abdul Mufti MM.(ersyah/Ambarita)

BATUBARA.Ersyah.com l Sebanyak 54 orang peserta guru – guru mengikuti kegiatan Workshop program Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar (IKM)  tahun 2022 di Aula SMA Negeri 1 Air Putih Kabupaten Batu Bara Provinsi Sumatera Utara.

Kepala SMA Negeri 1 Air Putih Raja Ade Safari Pane SPd MPd menjelaskan,  Pengimplementasian kurikulum menerapkan beberapa bagian dan prinsip Kurikulum Merdeka tanpa mengganti kurikulum satuan pendidikan dan penerapan sistem, yaitu menerapkan kurikulum merdeka dengan pengembangan berbagai perangkat ajar oleh satuan pendidikan.

iklan

iklan

“Kegiatan Worksop dilaksanakan pada tgl 20 dan 22 Agustus tahun 2022 dengan tujuan Meningkatkan kompetensi peserta didik melalui pembinaan guru dalam merencanakan,  melaksanakan,  dan mengaveluasi pembelajaran sesuai dengan program dan kebijakan merdeka belajar ” ujar Kepala SMA Negeri 1 Air Putih Raja Ade Safari Pane, Selasa (30/8/2022).

iklan

Kegiatan juga dihadiri Kacabdis Kisaran Kurnia Utama ST diwakili Kasi SMA dan PK Cabdis Kisaran Tengku Mhd Husyairi SSTP dan sebagai Narasumber Drs. Abdul Mufti MM. (Ambarita)

iklan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *